Jumat, 23 Januari 2015

Pelajaran Bahasa Inggris Zaman Sekarang

Dear Dendy
How is life? Hopefully, everything runs well.
You know we have been together for three years. It’s long time to understand you but it seems I can’t do it anymore.
We have lot of good time together but we also very often have a fight. It is hard for me to make up this decision but I have to end our relationship because you are never changing. You never care about me. Besides, you have an affair with Yeni, my best friend. We’d better walk on our own way. I’m sorry.
Best Regard
Dinda



Soal ini ditemukan di blog http://www.smparrisalah.com/soal/lihat3.php?id_soal=3109&dibuat_oleh=1464 dan beredar di facebook.

Jawaban untuk soal ini dibahas juga di beberapa situs bank soal:
Soal ini rupanya juga menjadi soal latihan Ujian Nasional SMP, demikian menurut dokumen di
https://risonetoo.files.wordpress.com/2009/11/soal-tot7.pdf

Screenshotnya sebagai berikut:

Screenshot dari dokumen soal-tot7.pdf
Soal ini rupanya sudah ada kloningnya, seperti di situs http://maskura.blogspot.com/2014/01/soal-ujian-sekolah-bahasa-inggris-smp.html

Soal bahasa Inggris hasil kloningan

Berikut ini gedung yang berlokasi di Jalan Mataram 16 Semarang, atau Jalan MT Haryono 16  (sumber: http://www.panoramio.com/photo/93516614)

Gedung Bank BNI 1946 Cabang Semarang yang kebetulan beralamat di jalan MT Haryono 16 Semarang


Sebagai penutup, jalan Mataram di Semarang itu mestinya isinya makanan, bukan bahasa Inggris.

Lunpia Semarang di jalan Mataram

1 komentar:

  1. Memprihatinkan. Topiknya tidak pantas jadi tugas/uijan sekolah. Lagi pula, lucunya, untuk surat mengenai urusan personal tetapi format suratnya sangat formal. (Eko)

    BalasHapus